Candy's Bowl: Politik Kerukanan Umat Beragama di Indonesia

Type
Book
Authors
 
ISBN 13
9789798547751 
Category
History  [ Browse Items ]
Publication Year
2013 
Publisher
Suka Press , United States 
Pages
352 
Description
Buku ini mencoba mengurai bagaimana politik kerukunan candy's bowl menjadi alternatif pengelolaan kerukunan ala Indonesia. Belajar dari kasus Jemaat Ahmadiyah Indonesia, para pengamat dan penggerak kerukunan dunia, dapat belajar sebuah geneologi lahirnya singular violence, collective violene, hingga menjadi structural violence sebagai mekanisme ketidakadilan terhadap bentuk sosial yang intimidatif. Dalam situasi tersebut, politik memegang kendali untuk mampu melakukan balacing agar dinamisasi sosial kembali normal.
Buku ini sangar bermanfaar bagi para pengamat. Mahasiswa atau pemerharti Dispute Resolution, juga bagi para pemangku kebijakan di negara ini. 
Number of Copies

REVIEWS (0) -

No reviews posted yet.

WRITE A REVIEW

Please login to write a review.